IASPRO

Ikatan Asesor Profesional Indonesia

Organisasi profesi yang berdedikasi untuk meningkatkan kualitas dan kompetensi Asesor di Indonesia.

Apa Itu

IASPRO?

IASPRO atau Ikatan Asesor Profesional Indonesia adalah sebuah organisasi profesi yang berkomitmen pada pengembangan dan peningkatan kualitas Asesor di Indonesia. Sebagai organisasi yang bersifat profesional, mandiri, dan kekeluargaan, IASPRO tidak berafiliasi dengan golongan atau partai politik manapun, dan memiliki kesetaraan dengan organisasi profesi lainnya di Indonesia. IASPRO berkedudukan di Jakarta, dengan kemampuan untuk membuka perwakilan di seluruh wilayah Indonesia melalui Badan Perwakilan Wilayah IASPRO.

0 +

Asesor Kompeten

0 %

Sertifikasi

0 +

Anggota Tersertifikasi

Jangkauan IASPRO

Berita Terbaru

Informasi terbaru mengenai perkembangan dan inisiatif penting dalam dunia sertifikasi dan kompetensi Asesor.

IASPRO Serahkan Laporan Tahunan ke BNSP

IASPRO Serahkan Laporan Tahunan ke BNSP

IASPRO Serahkan Laporan Tahunan ke BNSP Pada tanggal 30 Januari 2025, IASPRO (Ikatan Asesor Profesional Indonesia) menyerahkan laporan kegiatan tahunan kepada Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP). Laporan ini mencakup berbagai kegiatan yang telah dilakukan oleh IASPRO di berbagai daerah, termasuk upaya peningkatan kompetensi asesor, pengembangan program sertifikasi, serta kegiatan sosial yang turut mendukung kemajuan profesi […]

KEGIATAN DPC IASPRO TANGERANG

KEGIATAN DPC IASPRO TANGERANG

Tahun 2024 menjadi tahun yang penuh dengan kegiatan penting yang dilaksanakan oleh DPC IASPRO Tangerang dalam rangka meningkatkan kualitas profesi asesor dan mendukung pengembangan tenaga kerja yang kompeten. Salah satu kegiatan yang menonjol adalah Talk Show Asesor Tangerang, yang diadakan dengan tujuan untuk berbagi wawasan dan informasi terkait peran asesor dalam dunia sertifikasi kompetensi. Talk […]

KEGIATAN DPC IASPRO BANDUNG RAYA

KEGIATAN DPC IASPRO BANDUNG RAYA

Tahun 2024 menjadi tahun yang penuh dengan kegiatan yang bermanfaat bagi DPC IASPRO Bandung Raya, yang terus berkomitmen dalam mengembangkan profesi asesor serta memberikan dampak positif bagi masyarakat. Di bulan April, kami melaksanakan kegiatan santunan kepada anak yatim, sebagai bentuk kepedulian sosial yang diharapkan dapat membawa kebahagiaan dan meringankan beban mereka yang membutuhkan. Pada bulan […]